Belajar audio recording dengan menggunakan software NUENDO 4

Hallo sobat blogger jumpa lagi dengan saya kali ini saya akan menjelaskan tentang sebuah software yang bagus buat rekaman nama softwarenya adalah Nuendo saya menggunakan versi yang ke 4 ini karena mudah di gunakan atau bahasa kerennya user friendly oke langsung saja :

source images : solpatu.com



1.jalankan software nuendo 4 lalu buat project baru dengan mengklik file-new project-pilih yang empty-klik ok-terus bikin folder tempat penyimpanan filenya bisa di drive :d,e,f bisa dimana saja namun saran saya cari drive yang masih kosong karena file rekamannya berukuran besar" jadi siapkan space yang besar yah sobat..

klo sudah maka tampilannya akan seperti ini


2.sebelum ke tahap rekaman ada baiknya settingan audionya sudah di atur kalo belum silahkan di atur terlebih dahulu dengan mengklik device-device setup, maka tampilannya seperti ini silahkan rubah vst audio systemnya ganti dengan soundcard yang sobat pakai.

3.lalu masuk lagi ke tampilan awal kita atur temponya dulu dengan menekan CTRL+T pada keyboard maka akan muncul gambar seperti ini

lalu kalian atur speed temponya dengan menggeser ke atas dan ke bawah,di bagian sisi sebelah kiri terlihat ada angka 10-300 itu yang namanya tempo, semakin ke atas maka akan semakin cepat begitu pula sebaliknya jadi sesuaikan dengan genre yang akan sobat mainkan 


4.setelah itu masuk ke tampilan awal lagi lalu klik kanan-pilih add audio track-lalu ganti configurationnya yang asalnya stereo rubah jadi mono.seperti ini 

lalu klik yang gambar bulet sama gambar speker lalu test dulu apakah sudah berjalan dengan baik atau belum jika sudah berhasil akan ada garis yang naik turun di sisi kiri itu pertanda kalo sinyal audionya sudah masuk nah sekarang kalian sudah bisa rekaman.

selesai deh sobat nah sekarang sobat sudah mulai bisa rekaman,  jadi tidak ada alasan lagi untuk tidak berkarya yah sobat di tunggu yah hasil karya kalian .


sekian pembahasan mengenai belajar audio recording dengan nuendo 4 , mohon maaf apabila ada kesalahan kata ,semoga bermanfaat buat kita semua akhir kata wasalam ....  

0 Response to "Belajar audio recording dengan menggunakan software NUENDO 4"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel